Pj Gubernur Jabar Tinjau Lokasi Banjir Bandang Sukabumi, Siapkan Relokasi Warga Terdampak BERITA 69
[BERITA69]
SUKABUMI, iNews.id – Pj Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin meninjau lokasi banjir bandang di Kawasan Pelabuhanratu, Sukabumi, Jawa Barat, Kamis (5/12). Akibat banjir bandang, 240 ribu infrastruktur rusak dan 3 orang meninggal dunia.
Pemprov Jabar masih mendata warga yang terdampak banjir dan menyiapkan relokasi bagi warga terdampak. Sebelumnya, banjir bandang melanda 20 kecamatan di Sukabumi memporak-porandakan sejumlah infrastruktur dan rumah warga.
Editor: Wahyu Triyogo
[BERITA69]
Tinggalkan Balasan