7 Fakta Moon Gabi Melahirkan Anak Jung Woo Sung, Nomor 4 Bikin Kaget! BERITA 69
[BERITA69]
5. Awal Pertemuan Moon Gabi dan Jung Woo Sung
Seperti dijelaskan sebelumnya bahwa tidak ada yang tahu pasti bagaimana keduanya bisa saling kenal, tapi Naver melaporkan ada dugaan keduanya pertama kali kenal sejak 2022 di pertemuan tertutup.
Lalu, Juni 2023 Moon Gabi dilaporkan mengandung bayi. Informasi ini pun sempat mengejutkan publik, karena tidak ada sosok pria di dekat Moon Gabi kala itu. Sampai akhirnya Maret 2024 Moon Gabi melahirkan bayi tersebut dan sosok Jung Woo Sung adalah ayah biologis anak itu.
6. Curhatan Moon Gabi yang Menyentuh Hati
Di Instagram, Moon Gabi cerita bagaimana hidupnya yang benar-benar berubah sejak hamil dan melahirkan. Dia merasa kebahagiaannya tidak lengkap, karena ayah dari bayi itu tidak ada di kehidupannya.
“Saya tidak siap, saya sempat tidak sepenuhnya bahagia atas lahirnya bayi ini. Tapi, keluarga saya memberi semangat dan itu membuat saya tenang,” kata Moon Gabi.
“Semua datang begitu tiba-tiba. Saya coba menerimanya, dan melahirkan anak ini. Saya sempat berpikir juga untuk selalu menyembunyikan bayi ini demi melindunginya, pun menjaga hati saya,” tambahnya.
Tapi, menyembunyikan sosok bayi istimewa ini, kata Moon Gabi, bukan jalan terbaik. Alhasil dia membongkar semuanya di media sosial. Tujuannya satu, supaya si bayi ini punya kehidupan yang lebih cerah dan indah di masa depan.
“Karena itu saya berani muncul ke publik. Saya paham, munculnya kabar ini akan memicu banyak sekali pertanyaan, tapi saya merasa sedikit lega dengan mengungkap kisah saya ini,” ujarnya.
7. Moon Gabi Kini Fokus Urus Bayi, Tinggalkan Dunia Modeling
Kini, Moon Gabi memilih untuk fokus mengurus bayi laki-lakinya. Dia sudah lama meninggalkan dunia modeling, sekitar empat tahun kurang lebih. Dia ingin selalu ada untuk bayinya dan membesarkan bayi tersebut dengan penuh cinta.
“Saya terima semua ini dan saya akan membesarkan anak ini dengan penuh kebahagiaan,” kata Moon Gabi.
So, itu dia fakta-fakta mengenai Moon Gabi melahirkan anak Jung Woo Sung yang ramai dibahas di media sosial.
Editor: Muhammad Sukardi
[BERITA69]
Tinggalkan Balasan